Ya, kurang lebih itulah pertanyaan yang selalu muncul di benak mahasiswa, mahasiswa di perguruan tinggi manapun di Indonesia bahkan mungkin dunia. Memang keduanya akan menjadi polemik, tapi itu hanya akan terjai pada mahasiswa yang aktif di sebuah organisasi. Lain hal nya dengan mahasiswa yang menomorsatukan IP dan IPK di kelas. “IP dan IPK memang penting, tapi percuma meskipun IPK mu
↧