Kicau burung meneriakkan pagi
Kokok ayam terdengar tinggi
Hiruk pikuk suara memulai hari
Tapi kau masih saja terbuai mimpi
Dengan seribu alasan perisai diri
#
Bukankah Tuhan akan melimpahkan rezeki
Bagi yang bertebaran di muka bumi
Sejak hari masih
↧